Full Stack Developer dari Manajemen Informatika? Bisa Banget!
Lulusan Manajemen Informatika memiliki berbagai peluang karier yang menjanjikan di dunia kerja modern. Berikut beberapa prospek kerja menarik yang bisa kamu raih:
1. Software Developer
Menciptakan aplikasi dan sistem sesuai kebutuhan bisnis. Kamu akan memanfaatkan kemampuan pemrograman yang su